Jelajah
IMG-LOGO

Sejarah Desa

Create By 30 April 2014 12 Views

Desa Mungkid merupakan suatu wilayah pusat pemerintahan pada masa Kolonial Belanda

Berikut nama - nama Kepala Desa yang menjabat di Desa Mungkid :

  • R. Mertomiharjo merupakan Lurah Glondong Desa Mungkid yang ditugaskan oleh Kanjeng sultan Pakubuwono X dan menjabat sampai tahun 1957

  • R. Abdulla Umar merupakan Kepala Desa yang menjabat mulai tahun 1957 sampai 1986

  • Affandi merupakan Kepala Desa selanjutnya yang berasal dari Dusun sirad dan dipilih melalui proses pemilihan suara oleh warga masyarakat dan menjabat mulai tahun 1986 - 2003

  • Sukendro, S.Pd merupakan Kepala Desa selanjutnya yang menjabat selama 10 tahun mulai tahun 2003 - 2013

  • M. Fitri Heriyanto, SE menjabat sebagai Kepala Desa mulai 2013 sampai sekarang dan telah terpilih sebagai Kepala Desa selama 2 periode


                                                                                                                               Sumber ; Saksi hidup Bp. Murtiyono